Skip to main content

Satu Data Deli Serdang statistics

Satu Data Satu Data adalah sebuah inisiatif pemerintah Indonesia untuk mendorong pengambilan kebijakan berdasarkan data. Untuk mewujudkan hal tersebut, maka diperlukan pemenuhan atas data pemerintah yang akurat, terbuka, dan interoperable. Satu Data memiliki tiga prinsip utama yaitu, satu standar data, satu metadata baku, dan satu portal data. Dengan demikian, pemanfaatan data pemerintah tidak hanya terbatas pada penggunaan secara internal antar instansi, tetapi juga sebagai bentuk pemenuhan kebutuhan data publik bagi masyarakat.

badan-kepegawaian-dan-pengembangan-sumber-daya-manusia

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

desa

Desa

data data yang ada di perangkat desa